Menumbuhkan Pemahaman Pofil Pelajar Pancasila Terhadap Guru PKn SMP Se Kota Parepare dalam Implementasi Kurikulum Merdeka

Authors

  • Muhammad Irfan Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Eka Rahmawati Gunar Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Firsty Kurniayu Kambuno Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Ika Nurmala Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Muhammad Aidil Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Rafika Rafika Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Ramlah Ramlah Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Satriani Satriani Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Mas’ud Baddolo Universitas Muhammadiyah Parepare
  • Marwati Abd. Malik Universitas Muhammadiyah Parepare

DOI:

https://doi.org/10.59141/comserva.v4i1.1331

Keywords:

Kurikulum Merdeka, Pofil Pelajar Pancasila, Implementasi, PKn

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk dapat menumbuhkan pemahaman profil pelajar pancasila terhadap guru PKn SMP/MTs Se-Kota Parepare dalam implementasi Kurikulum Merdeka. Metode pengabdian yang digunakan adalah metode ceramah yaitu dengan melaksanakan “Seminar Pendidikan”. Seminar Pendidikan dilakukan dengan memberikan materi dan contoh projek tentang menumbuhkan pemahaman profil pelajar pancasila dalam implementasi kurikulum merdeka, hal ini dilakukan dengan membantu guru PKn agar dapat mengimplementasikan kepada peserta didik. Seminar Pendididikan ini efektif dalam menumbuhkan pemahaman profil pelajar pancasila terhadap guru yang sesuai dengan prinsip Kurikulum Merdeka. Dalam proses pengabdian ini pemateri memberikan penguatan materi pemahaman profil pelajar pancasiladan proses berbasis profil pelajar Pancasila yang berguna dalam memperdalam dan menambah pengetahuan mengenai profil pelajar pancasila. Hal ini dibuktikan dengan dapat menumbuhkan pemahaman guru tentang profil pelajar pancasila, sehingga dalam lebih menumbuhkan kualitas guru terhadap pemahamannya tentang profil pelajar pancasila. Pengabdian ini memberikan kontribusi dalam menumbuhkan kualitas pemahaman profil pelajar pancasila terhadap guru PKn di SMP/MTs Se-Kota Parepare. Pemahaman profil pelajar Pancasila agar dapat membantu guru untuk bisa mengimplementasikan kepada peserta didik, sehingga bisa dengan lebih baik mengimplementasikan terhadap kurikulum merdeka. Dari hasil pelaksanaan kegiatan pengabdian terhadap guru PKn di SMP/MTs Se-Kota Parepare menumbuhkan pemahaman profil pelajar pancasila melalui seminar Pendidikan. Melalui pengabdian ini penulis mengajak untuk menyebarluaskan mengenai profil pelajar Pancasila dalam implementasi kurikulum merdeka

Downloads

Published

2024-05-29