Perancangan Material Information Flow Chart (MIFC) D26 Assembly Line Di PT XYZ
DOI:
https://doi.org/10.59141/comserva.v3i5.939Keywords:
Material Information Flow Chart (MIFC, Lean Manufacturing, Manufaktur, WasteAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk merancang Material Information Flow Chart (MIFC) untuk lini perakitan D26 di PT XYZ, sebuah perusahaan manufaktur yang bergerak di industri perakitan komponen otomotif dan exhaust system kendaraan roda 2 dan roda 4. MIFC merupakan salah satu alat penting dalam Lean Manufacturing yang membantu memvisualisasikan aliran material dan informasi dari tahap awal hingga akhir dalam proses produksi.Penelitian ini mengadopsi pendekatan kualitatif dengan fokus pada analisis mendalam terhadap lini perakitan D26 yang sudah ada di PT XYZ. Data dikumpulkan melalui observasi langsung dan wawancara mendalam dengan para stakeholder dan sistem yang terlibat dalam lini perakitan.Hasil penelitian menunjukan identifikasi "waste" yaitu waktu menunggu (waiting time) pada proses receiving material
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 COMSERVA : Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.